Postingan

Menampilkan postingan dari Juni 14, 2012

masak-masak yuuuuuk (Semur ayam kecap)

Gambar
Hai teman2..keepspirit fighting! aktivis militan..bukan berarti g inget kewajiban mendasar sebagai wanita #mumpung lagi inget.. hehe.. ada akhwat yang bilang...akhwat militan punya 3 keahlian dasar yang harus dia miliki yaitu motor, masak, dan beladiri..hufft..dahsyat amat ya....nah..kebetulan naisa g bisa tiga2nya..tp kali ini naisa mau berbagi tentang masak2...yupz, ini bukan masak perdana..tp mungkin ini bisa dibilang pertama kalinya rada2 bener.. #gak mau inget umur ah.... Check it out! Bahan-bahan; 3 siung bawang merah (tergantung porsinya), 2 siung bawang putih, lada (kebetulan yang sy gunakan lada bubuk), ketumbar (kebetulan ketumbar bubuk), kemiri (2 buah juga cukup), kecap manis,garam, ayam (direbus) Peralatan; Ulekan (apa sih nama kerennya?), cobek, wajan, sodet,pisau dll (aneh2 namanya #asing bagi naisa) cara memasak; 1. Bahan2 (bawang,lada,ketumbar,kemiri,garam) diulek halus                                                             duh ulekannya cuma sepoto